Para pecinta burung mendambakan burung burung peliharaanya sehat dan mampu berkicau maksimal dengan performa yang baik tentunya. Seringkali apa yang diimpikan para hobiis burung bebeda dengan kenyataannya. Kadang-kadang dijumpai burung dalam kondisi tidak sehat atau terganggu aktivitasnya. Para pecinta burung tentu saja tidak ingin burung kesayangannya mengalami masalah yang sangat serius yang bisa mengakibatkan cacat, […]