Salah satu kendala dalam memelihara burung adalah over birahi. Over birahi disebabkan karena kelebihan hormon reproduksi yang ada pada burung. Apabila burung jantan, hormon tersebut bernama hormon testosteron. Sebelum mengetahui cara menurunkan over birahi burung ketahui ciri-ciri over birahi pada burung yaitu sebagai berikut: Burung macet bunyi atau tak bersuara Aktivitas burung berlebihan secara fisik […]
Tag: CDS
5 MASALAH YANG SERING DIHADAPI SAAT GANTANGAN
Memiliki burung kicau yang berprestasi di gantangan adalah harapan semua kicau mania. Namun sayang, untuk mencetak burung kicau yang berprestasi tidak semudah yang dibayangkan. Burung kicau harus dirawat dengan konsisten dan baik agar masalah yang biasa terjadi di gantangan mampu teratasi. Berikut ini beberapa faktor yang menyebabkan burung tidak mau berkicau: Burung Kicau Sakit Burung […]
PENYEBAB LOVEBIRD MACET BUNYI
Lovebird atau lebih dikenal dengan sebutan LB adalah salah satu burung yang menjadi andalan para kicau mania untuk dipelihara, dilombakan juga diternak. Selain mempunyai suara kicauan yang bagus, LB juga memiliki paras fisik yang indah. Lovebird memiliki ukuran yang cukup mungil hanya sekitar 13-17 cm dan dengan berat 40-60 gram. Memiliki Lovebird yang gacor bisa […]